Logo Header Antaranews Kuala Lumpur

2.300 seniman meriahkan pelaksanaan Bandung West Java Art Festival

Sabtu, 29 Oktober 2022 21:41 WIB
Image Print
Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Provinsi Jawa Barat Benny Bachtiar menari bersama para seniman tari pada kegiatan Bandung West Java Art Festival, di Gedung Sate dan Teater Tertutup Dago Tea House, Kota Bandung, Jawa Barat, Sabtu (29/10/2022). ANTARA/HO-Humas Disparbud Jabar


Sekarang sudah terkoneksi ke jejaring, seperti ke Malaka Festival, New Delhi Maping Festival, ada juga di Singapura, Thailand, Australia, Maroko, paparnya.